Beberapa Ide Kreatif Lemari Dan Rak MODERN




Bingung menyimpan pakaian, sepatu, tas dan barang-barang dalam rumah? Kali ini homify mempunyai solusi 25 ide kreatif lemari dan rak untuk menyimpan barang-barang Anda tersebut.

1. Gunakan papan kayu

 Ruang Ganti by Contesini Studio & Bottega

Untuk membuat ruang khusus menyimpan pakaian dan aksesoris koleksi Anda, yang diperlukan adalah pipa dan beberapa papan kayu. Anda dapat membuat rak dengan papan dan pipa yang dapat digunakan untuk menaruh dan menggantung pakaian. Mudah bukan?

Artikel terkait :  Beberapa ide kreatif rak buku modern

2. Sudut pajangan

 Ruang Ganti by Flavia Case Felici

Cari sudut dinding kosong untuk menggantung baju, jaket dan aksesoris yang hendak Anda gunakan. Bisa berfungsi sebagai pajangan dan Anda akan terhindar terburu-buru mencari koleksi Anda saat hendak pesta.




3. Rak tua baru

 Ruang Ganti by Flavia Case Felici

Flavia Case Felici
Anda akan menemukan banyak ruang di rak ini.

Artikel terkait : Beberapa ide kreatif rak sepatu modern.

4. Pipa

 Ruang Ganti by Birgit Glatzel Architektin

Pasang pipa menggantung di langit-langit dengan bantuan tali warna-warni. Gunakan pipanya untuk menggantung pakaian koleksi Anda.

5. Tempatkan rak di sudut

 Ruang Ganti by Contesini Studio & Bottega

Jika Anda memiliki ruang untuk menyimpan pakaian dengan memasang rak dan dinding. Anda akan memiliki ruang yang luas untuk menjaga pakaian bersih.  

6. Gantungan kayu

modern Dressing room by Tim Wood Limited

Membuat lemari bersih bisa di mulai dari batang kayu panjang untuk menggantung pakaian. Anda juga dapat menggunakannya untuk menggantung tas.




7. Terapkan counter

 Ruang Ganti by BARBARA BARATTOLO ARCHITETTI

8. Buat lemari dengan banyak gantungan

 Ruang Ganti by Trestrastos

9. Rak terbuka dan laci tertutup

 Ruang Ganti by Студия Павла Полынова

10. Ambalan

 Tangga, Lorong & Koridor by Studio DLF

Ambalan/nampan adalah adalah salah satu contoh rak yang sangat sapi dan ekonomis

11. Rak dan gantungan dengan bahan dasar logam yang dicat.

 Ruang Ganti by Elfa Deutschland GmbH

12. Hook aksesoris di belakang pintu

 Ruang Ganti by Carolina Mendonça Projetos de Arquitetura e Interiores LTDA

13. Rak sepatu dari kaca

 Ruang Ganti by Mind Studio





14. Gunakan kotak sepatu untuk menyimpan seprai

 Ruang Ganti by Trestrastos

15. Lemari sudut besar

 Ruang Ganti by Giorgio Pettenò Architetti

16. Ruang ganda untuk menggantung pakaian

 Ruang Ganti by Laboratorio di Progettazione Claudio Criscione Design

17. Gantungan dipasang lebar

 Ruang Ganti by Catharina Quadros Arquitetura e Interiores

Baju Anda dijamin tidak keriput dengan digantung seperti ini.

18. Lemari industri

 Ruang Ganti by Antonio Martins Interior Design Inc

Menerapkan lemari industri di sudut ruangan, kecil tapi terorganisir.

19. Laci dalam lemari

 Ruang Ganti by agence MGA architecte DPLG

Laci ini adalah cara cerdas untuk menyimpan dasi Anda.

 Artikel terkait : Beberapa ide kreatif gantungan baju

20. Keranjang tergantung dari dinding

 Ruang Ganti by Kristina Steinmetz Design

Selalu saja ada pernak-pernik yang kita selalu bingung menyimpannya di mana, gunakan keranjang gantung ini sebagai alternatif penyimpanan.

21. Lemari abu yang besar

 Ruang Ganti by homify

Lemari yang akan menghemat ruang untuk koleksi pakaian Anda.

22. Pasang hook di bawah rak

 Ruang Ganti by emmme studio

Memasang hook di bawah mantel rak gantung dan jaket, Anda akan menemukan tempat untuk menyimpan aksesoris Anda.

23. Laci-laci

 Ruang Ganti by Studio Architettura Pappadia

24. Manfaatkan daun pintu/jendela

 Rumah by alain rouschmeyer architecture

25. Jika ruang Anda cukup luas

 Ruang Keluarga by ARCHILAB architettura e design

Artikel terkait : Beberapa ide kreatif lemari dan rak

Anda cukup beruntung jika mempunyai ruang yang luas untuk menyimpan koleksi Anda, namun kerapian dan kebersihan akan terjaga jika Anda disiplin untuk selalu merawat dan membersihkan nya.

0 Response to "Beberapa Ide Kreatif Lemari Dan Rak MODERN "