
Cara budidaya atau menanam jahe merah pada umumnya dilakukan di lahan
kebun atau ladang. Tapi tahukah kamu bahwa tanaman ini bisa
dibudidayakan dengan media lain. Yups, kali ini kita akan membahas
tentang cara menanam jahe melalui media karung, polybag dengan teknik
vertikultur. Teknik ini tentu sangat dibutuhkan oleh petani sekarang
yang tidak memiliki lahan yang cukup luas untuk melakukan budidaya
tanaman ini.
Degan menggunakan metode vertikultur lahan yang
dibutuhkan relatif lebih sedikit dan tentu akan lebih efesien, praktis
dan hemat biaya. Untuk budidaya jahe merah dengan metode ini yang perlu
dilakukan pertama kali adalah membuat rak bertingkat untuk tempat
budidaya. Kemudian kamu bisa mempersiapkan media tanam seperti karung
atau polybag. Oke langsung saja kita belajar bagaimana langkah-langkah
dalam menanam jahe merah dengan metode vertikultur.
Cara Mudah Budidaya Jahe Merah dengan Metode Vertikultur

- Dengan metode vertikultur lahan dan air yang digunakan akan lebih hemat daripada menggunakan metode yang konvensional
- Media tanam bisa disesuaikan dengan media tanam yang tersedia seperti karung, pot, bahkan polybag
- Lebih praktis dalam melakukan perawatan tanaman jahe
- Hasil panen lebih banyak, bahkan jika kamu lebih rajin dan tekun, kamu bisa lebih efesiensi dapat mencapai 80% dibandingkan dengan cara yang biasa
Baca juga :
Menanam Anggur Dalam Pot Agar Berbuah Cepat Lebat Dan Manis
Teknik budidaya tomat dalam pot/polybag agar berbuah lebat dan besar
Cara Menanam Sawi Hijau Di Dalam Polybag agar berdaun lebat
cara lengkap menanam jahe merah di polybag agar tumbuh sehat dan sukses
Cheap Offers: http://bit.ly/gadgets_cheap
Cara Menanam Buah Naga Di Dalam Pot Agar Cepat BerbuahCheap Offers: http://bit.ly/gadgets_cheap
Cara menanam brokoli dalam pot
Cara Budidaya tanaman strawberry di halaman rumah agar besar dan manis
Mempersiapkan Media Tanam Jahe Merah

Untuk pupuk organik kamu bisa menggunakan pupuk kandang yang difermentasikan agar lebih mudah diserap oleh tanaman. Dengan menggunakan jenis pupuk ini kebutuhan unsur hara pada tanaman jahe merah. Seperti halnya budidaya jahe lainnya bila lahan yang digunakan untuk memiliki kandungan asam yang tinggi sebaiknya tambahkan kapur pertanian, supaya PH tanah menjadi stabil.
Bibit Tanaman Jahe Merah

Tujuan dari perendaman dengan agar bibit jahe terbebas dari penyakit akibat jamur atau gangguan bakteri lain yang menyebabkan kerusakan pada tanaman jahe. Selanjutnya semai bibit jahe di tempat yang lembab dan jauhkan dari sinar matahari langsung. Kamu bisa menyemaikannya di dalam gudang yang diberi alas jerami. Letakan bibit jahe merah di atas jerami tersebut kemudian tutup dengan menggunakan jerami atau alang-alang.
Ketika menyemai bibit jahe perlu untuk dikontrol setiap hari agar kelembaban jahe merah tetap terjaga. Bila bibit terlalu kering, kamu harus menyiraminya sedikit demi sedikit sampai tercapai tingkat kelembaban yang stabil. Tunas dari bibit jahe biasanya akan tumbuh ketika berumur 2 minggu. Bila tunas sudah keluar pertanda bibit sudah siap untuk dipindahkan ke media tanam.
Teknik Cara Menanam Jahe Merah

Lakukan penyiraman bibit yang sudah dipindah ke media tanam secara teratur dan tempatkan di tempat yang tidak terkena sinar matahari langsung. Ketika tunas jahe sudah tumbuh besar baru tanaman bisa dipindahkan ke tempat terbuka.
Pemeliharaan Jahe Merah

Baca juga :
Menanam Anggur Dalam Pot Agar Berbuah Cepat Lebat Dan Manis
Teknik budidaya tomat dalam pot/polybag agar berbuah lebat dan besar
Cara Menanam Sawi Hijau Di Dalam Polybag agar berdaun lebat
cara lengkap menanam jahe merah di polybag agar tumbuh sehat dan sukses
Cheap Offers: http://bit.ly/gadgets_cheap
Cara Menanam Buah Naga Di Dalam Pot Agar Cepat BerbuahCheap Offers: http://bit.ly/gadgets_cheap
Cara menanam brokoli dalam pot
Cara Budidaya tanaman strawberry di halaman rumah agar besar dan manis
Selain penyiraman perawatan berikutnya adalah melakukan penyiangan sampai tanaman mnginjak usia 4 bulan. Penyiangan ini dilakukan untuk menjaga agar tanaman tidak diganggu oleh gulma penganggu yang menyedot kandungan unsur hara tanah yang seharusnya hanya untuk tanamn jahe.
Selanjutnya agar tanaman jahe bisa tumbuh dengan subur bisa dilakukan pemupukan agar kandungan nutrisi dalam tanah terjaga. Ketika tanaman jahe merah berusia 2 bulan berikan pupuk organik dengan dosis kurang lebih 1/5 dari kapasitas media tanam karung. Untuk hasil lebih maksimal kamu bisa melakukan pemupukan sebanyak 3 kalii sampai panen tiba.
Cara Panen Jahe Merah

Untuk cara panen dengan menggunakan media karung sangatlah mudah. Kamu tinggal menyobek polybag atau karung tersebut untuk mengambil rimpang jahe tersebut kemudian dibilas dengan air bersih. Setelah itu jahe merah siap untuk dipasarkan atau dikonsumsi sendiri. Itulah beberapa tips singkat cara menanam atau budidaya jahe merah dengan media karung atau polybag.
0 Response to "cara lengkap menanam jahe merah di polybag agar tumbuh sehat dan sukses"
Post a Comment